Akhirnya mentri agama mengumumkan Puasa jatuh pada hari Sabtu 21 Juli 2012
MENTRI AGAMA MEMBERIKAN INFORMAASI KEPADA MAS MEDIA
Majalahburungpas.com, Akhirnya pemerintah dalam hal ini kementrian agam RI menetapkan awal bulan puaasa 1433 H atau jatuh pada hari Sabtu 21 Juli 2012.
Sidang penetapan ini di pimpin oleh mentri agama Suryadharma Ali, yang juga dihadiri Wakil Menteri Agama Nasaruddin Umar, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Maruf Amin, Dirjen Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung Wahyu Widiana. Selain itu tampak hadir Wakil Ketua Komisi VIII DPR-RI Jazuli Juwaini, Sekjen Kemenag Bahrul Hayat, Dirjen Bimas Islam Abdul Jamil, pimpinan ormas-ormas Islam, duta besar negara sahabat, dan anggota Badan Hisab dan Rukyat Kemenag.
Berbagai pencermatan serta pertimbangan di berbagai tempat pula hilal memang tidak bisa di lihat, oleh sebab itu maka pada hari Sabtu 21 Juli 2012 merupkan hari pertama ramadan 1433 H. Kata mentri di hadapan par undangan tersebut. “Laporan rukyat yang masuk ke pusat sebanyak 38 tempat, dan Semuanya menyatakan jelas tidak melihat hilal,” kata Binmas Agama bapak Jauhari.
Dari berbagai wilayah yang di pantau terdapat titik titik lokasi yaitu Papua Barat, Papua, Maluku, Maluku Utara, Gorontalo, Sultengara, Sulut, Sultengah, NTT, Bali, NTB, Sulsel, Mamuju, Kaltengah, Kaltim, Kalbar, Kaltim, Kalsel, Jatim, DIY, Jateng, dan Aceh.
Ahmad Jauhari menambahkan perhitungan data hisab yang dihimpun Direktorat Jendral Bimas Islam di beberapa titik pemantauan di seluruh Indonesia dengan jelas menyatakan bahwa ijtima menjelang Ramadhan 1433H jatuh pada Kamis 20 Juli 2012, pada pukul 11.24 menit WIB, yang bertepatan 29 Syaban 1433H Sebelumnya, demikian seperti di kutib dari situs resminya kemenag RI go.id “team red”
Sharing Berita
Berita Terkait
- Hasil Hisab Kanwil kementrian Agama DIY 90 % prediksi awal puasa hari sabtu 21 Juli 2012
- Din Syamsudin PP.Muhammadiyah perbedaan awal Puasa tak perlu di besar besarkan
