Pohon dan buah naga jadi incaran petani buah


POHON DAN BUAH NAGA JADI INCARAN KAUM PETANI DAN PEMBURU BUAH NAGA

Warta pertanian-pohon naga yang daunnya menjulur ke bawah menjadi incaran para petani, terutama di pesisir pantai trisik kulon progo Jogjakarta.

Pohon ini memiliki buah yang cukup enak selain harganya juga cukup lumayan.

Satu kg buah naga yang berwarna merah ketika musim hari raya besar Tionghoa/Cina sangat populer dan jadi incaran pembeli.

Satu Kg buah naga bisa seharga 25.000 Rupiah. Penanaman buah naga tidak terlalu sulit namun perlu perawatan yang intensif, baik dam pupukannya ataupun dalam hal pengasan ketika akan panen atau sedang memasuki masa berbuah. red

Sharing Berita

Berita Terkait


Tidak Ada Komentar


Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi