Kenari orbitan PKJ Bird farm, di master sesuai trend pasaran


ISNAWAN BESERTA PERAWAT KANDANGNYA

Majalahburungpas.com, Peternak kenari yang terbilang profesional dan besar di DIY adalah bernama PKJ Bird farm. farm ini berada di jalan Paris Yogyakarta.

Ketika memberikan keterangannya, pemilik Isnawan di damping Indra anaknya, menyampaikan bahwa setiap burung kenari yang di hasilkan dari Farmnya banyak di lirik oleh para penggemar kicauan baik dari DIY maupun di luar DIY.

Menariknya, hasil breeder yang di munculkan sejak piyik telah di isi atau di master beragam suara sejenis kenari maupun dari suara yang lain.

Isnawan mengatakan, kini makin menjamurnya penggemar kami harus memberikan service dan tak asal jual burung tetapi, kami mengutamakan segi kualitas suara, selain mengedepankan prioritas pelayanan kepada penggemar.

Apalagi yang di cari siap untuk lomba,oleh sebab itu kami memberikan burung yang sudah siap lomba pula.

Sedang yang kepengin breeding kami juga telah mnyeleksi calon induk agar dapat di pakai untuk ternak "kata Isnawan di kediamannya .

Sharing Berita

Berita Terkait


3 Komentar


rendy
17 July 2012

mahon maaf tempat breding di sekitaran jalan paris sebelah mana njih.........saya ditamsis utara pendopo taman siswa. suwun

Balas
fery
21 July 2012

jl. paris km.1 belakang hotel matahari ke timur sekitar 200m. ada wartel warna hijau

Balas
teguh
09 August 2012

mohon dicantumkan no hpnya pak, untuk F1 YS yang mulai ngriwik harganya berapa? Nuwun

Balas

Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi