Patung katak dan ular kobra pelengkap wisata alam


patung katak dan ular kobra

Lintas wisata sajian majalahburungpas.com, Bila berwisata ke alam dan buatan sering pengunjung menemukan ikon wisata yang di tawarkan  sehingga melengkapi keindahan untuk di saksikannya.

Tempat wisata yang satu ini memiliki udara yang sejuk bahkan masih sangat asri sedang lokasi  ada di Tawangmangu Karanganyar Jateng atau 40 km dari kota Solo.

 Grojogan 1000  yang terkenal  dan menjadi jujugan wisatawan  adalah bagian  kenunikan alam yang ada di Jateng yang pantas anda agendakan untuk di kunjungi.

Patung katak dan ular kobar yang siap menerkam ular ini ada di kawasan wisata tepatnya di dalam hutan pinus atau sebelum memasuki sungai yang di atasnya ada grojogan.

Lokasi wisata alam  Tawangmangu  setiaa harinya banyak di kunjungi tamu sehingga tidak lepas dari melihat kedua patung  yang terbuat dari adonan semen yang di kelilingi air tersebut meskipun bukan ikon wisata di tawangmangu tetapi keberadaaanya cukup memikat  sebagai santapan pandangan mata.  My/fq

Sharing Berita

Berita Terkait


Tidak Ada Komentar


Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi