Napak Tilas Pertapaan Amangkurat 3 di Surocolo Pundong Bantul


Goa Sunan Mas yang di pakai untuk mengasingkan diri Amangkurat 3

Bantul-majalahburungpas.com, Redaksi kali ini mengupas lokasi penting yang menjadi bagian sejarah kejayaan mataram tempo Dulu.

Situs Surocolo yang ada di Ngreco Seloharjo Pundong Bantul menyimpan mesteri yang unik dan mengadung sejarah.

Di lokasi  ini, terdapat arca, sendang kakung dan putri serta sumber air, selain itu juga terdapat 2 pohon besar yang umurnya telah mencapai 300 tahun.

Menarik yang lain, di lokasi ini, ada juga goa alami dan goa buatan yakni goa peninggalan Jepang.

Gao-goa tersebut menjadi saksi bisu atas kekejamaan Romusha tashun 1942 saat mengerahkan warga pribumi Indonesia dalam menggerakan kerja paksa untuk membuat 18 Goa permanen sebagi perlindungan dan persembuyiannya.

Tiga bangunan Goa ada di perbukitan yang  masuk wilayah Gunungkidul, sedang goa yang lain yaitu 15 masuk  Ngeco dan Poyahan Pundong Bantul.

Salah satu goa yang amat termasyur adalah goa Sunan Mas yang pernah di pakai untuk bersemedi dan menyepi oleh Amangkurat 3 dari Kerajaan Mataram.

Sharing Berita

Berita Terkait


Tidak Ada Komentar


Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi