Burung parkit murah meriah di ternak menguntungkan
BURUNG PARKIT DI TERNAK MENGUNTUNGKAN
Media majalahburungpas.com, breeding burung berkicau banyak pilihannya dan hampir semua burung hasil tangkaran manusia laku di pasaran.
Burung paruh bengkek seperti parkit merupakan jenis burung berkicau dengan ciri khas berbunyi cat-cit-citt, dan seterusnya, saat ternak terbilang tidak sulit.
Beternak parkit juga mudah pakannya sebab tak perlu repor dengan ektrs fooding seperti jangkrik, kroto dan lainnya, jadi tidak terlalu sulit untuk di ternak seperti pada umumnya burung yang berkembang dengan breeding tangan -tangan manusia.
Sepasang parkit untuk indukan kisaran harga Rp. 70.000-90.000 perpasangnya. Jika telah siap di tangkarkan maka burung saat dalam kandang penjodohan telah berusaha dengan sendirinya untuk mencari pasangannya.
Beternak parkit menu hariannya adalah buah seperti jagung, milet putih, merah dan lainnya. Parkit yang sudah bunyi maka akan dapat menirukan beragam burung lainnya sehingga parkit juga tergolong burung cerdas.
CARA BETERNAK
1. Siapkan kandang terlebih dahulu, bisa kandang permanen atau kandang knokdown yang bisa di pindah- pindah sesuai kondisi lokasi
2. Beli lah induk yang memang berkualitas masalah warna jangan di persoalkan, meski warna cerah akan lebih menarik.
3. Jika sudah masuk dalam kandang polier maka amati dan ambil yang telah berjodoh untuk di masukan dalam kandang ternak.
4. Berikan rawatan dengan baik jangan sampai menu pakan, minum dan lainnya terlambat
5. Jaga kandang atau taruh kandang breeding dalam lokasi yang betul-betul aman, dan sulit di tembus predator seperti kucing, anjing, ular, tikus atau hewan lainnya.
selamat mencoba semoga suksess majalahburungpas.com update untuk anda para pemirsa. tim red
Sharing Berita
Berita Terkait
- Jalak bali bahan ternak siap telur masih mahal kisaran 20 jutaan
- Lomba Tangker Cup Balaikambang Solo 2017 di Sambut Hujan Kung Tetap Antusias
- AD Bird Farm Gelar Lomba Klaten Bersinar
- AD Bird farm Klaten Farm Mudah di jangkau
- Ternak jalak uren banyak berkembang di Jimbung klaten
- Kenari starblo laris manis stok terbatas
- Wuiihc ada derkuku putih berkalung krem
- Breeding love bird terus di lirik pendatang baru