Bocah Bocah SD Rajin Belajar Buat Tempe Kedelai


PELAJAR MEMBUAT TEMPE KEDELAI

Majalahburungpas.com, belajar yang tidak memakai teori dan hanya langsung praktek lebih mudah di terima bahkan langsung dapat di praktekkan oleh anak anak ataupun para orang tua.

Sebaliknya belajar pakai teori juga akan memudahkan seseorang dalam menganalisa sebuah kegiatan atau pekerjaan ketika terjadi kerumitan.

Muatan yang satu ini adalah Nenek nenek yang di kerubuti pelajar Sekolah Dasar Negri cemara 2 asal Solo yang melakukan kunjungan belajar di lokasi Kebunagung Imogiri Bantul.

Terpantau murid murid SD tersebut selain praktek membuat kerajinan tempe juga membuat emping mlinjo dan mengenal bahan bakunya.

Tak heran kegiatan ini juga mengundang perhatian guru-gurunya, meski mereka semula pengajar tapi juga ikut belajar membuat tempe bersama nenek tersebut, selanjutnya memborong tempe buatan simbah dan para muridnya tersebut. team red

Sharing Berita

Berita Terkait


Tidak Ada Komentar


Tinggalkan Komentar


*) Wajib Diisi