Umur Berapa Saat Jalak Bali Leucopsar Rothschildi Untuk Di Breeding ?

BURUNG JALAK BALI DALAM KANDANG
Majalahburungpas.com, warta kicauan breeding burung berkicau salah satu burung yang kini mudah di tangkar adalah burung jalak Bali (Leucopsar Rothschildi)
Jalak Bali (Leucopsar Rothschildi) jika akan di pakai untuk basic bluud maka umur harus sudah memadahi sehingga tak lama menunggu.
Umur yang ideal Siapan untuk di breeding di atas 1 tahun atau kisaran 2 tahun. Sementara untuk induk maka bagi peternak harus tahu perbedaan antara betina dan pejantan.
Sekedar tukar informasi dan dapat di ketahui secara fisik jantan tampak lebih besar dari pada betina dan bulu dikepala lebih jambul panjang. Sama-sama bunyi tapi lebih agresif burung pejantan.
Breeding jalak bali menu ektra fooding yang murah adalah Jangkrik selain juga wajib buah seperti, pisang, pepaya atau buah yang lain yang di sukai burung. tim red
Sharing Berita
Berita Terkait
- Munas PPDSI 12-13 Januari 2019 Perkuat Organisasi Dengan Regulasi Jelas
- Banyak prestasi Argomulyo tahun 2019 kembangkan derkuku, perkutut dan derkuku warna
- Tak ikut lomba dapat dooprice sepeda motor wuiicch senangnya
- Lomba Burung Derkuku Bupati Cup Bantul 2018 Orbitkan Banyak Burung Berprestasi
- Telan 600 Juta Taman Klodran Bantul Diresmikan Bupati